Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI PRAYA
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Pemohon Termohon Status Perkara
123/Pdt.P/2025/PN Pya MUH. SAID Minutasi
Tanggal Pendaftaran Selasa, 18 Mar. 2025
Klasifikasi Perkara Lain-Lain
Nomor Perkara 123/Pdt.P/2025/PN Pya
Tanggal Surat Senin, 17 Mar. 2025
Nomor Surat
Pemohon
NoNama
1MUH. SAID
Kuasa Hukum Pemohon
Termohon
Kuasa Hukum Termohon
Petitum

Bahwa Berdasarkan posita permohonan diatas, Pemohon memohon kehadapan Ketua Pengadilan Negeri Praya Cq. Hakim yang ditunjuk untuk memeriksa permohonan ini dapat memberikan penetapan sebagai berikut:

  1. Mengabulkan Permohonan Pemohon Seluruhnya
  2. Menetapkan permohon atas nama MUH. SAID, lahir di Tangar, 31 Desember 1967 sebagaimana tersebut dalam Akta Kelahiran dengan nomor  5202-LT-06032023-0052, Surat Pendaftaran Pergi Haji dengan nomor porsi 1500083683 atas nama AMAQ ANA BIN AMAQ MUJI, dengan tempat dan tanggal lahir Tangar, 31 Desember 1967 dan nama yang tertera pada passport dengan nomor E3075501 atas nama MUHAMAD SAID dengan tempat tanggal lahir Tangar, 31 Desember 1967 adalah orang yang sama
  3. Membebankan segala biaya permohonan ini Kepada Pemohon
Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak